Monday, September 25, 2017
Gending Jawa
Gending Jawa memilki filsafat tinggi dengan gaya bertutur Khas jawa,untuk Gending gending dibawah ini diambil dari serat Wedhatama.
Berisi Pitutur Pendidikan,Budi Pekerti,Agama,Tingkah laku dan banyak Nasehat yang berguna bagi Kawula Muda Orang Tua Anak anak dan semua Masyarakat baik Kalangan Bawah maupun Kalangan atas (elite).
Simak saja kata demi katanya , rasakan dan Anda akan terharu ....oleh karenanya.
2 comments:
Write comments